general
Bebas Biaya Energi
Kehangatan Yang Dipercaya Keluarga Indonesia
Wika Solar Water Heater (WIKA WH) merupakan pemanas air yang memanfaatkan tenaga matahari sebagai sumber energi (energi gratis) yang aman dan ramah lingkungan. Cocok untuk kebutuhan air panas rumah anda maupun komersial (vila, hotel, rumah sakit dan lainnya).
Solar Water Heater memiliki beberapa kategori produk.
PT WIKA INDUSTRI ENERGI, PT Wika Industri Energi sebagai spesialis water heater atau pemanas air dengan penerapan teknologi tinggi dan fokus pada kualitas produk dan layanan yang dihasilkan. Terbukti Wika Water Heater sudah melayani penjuru negeri sejak 1987..